- Literasi keuangan dianggap sebagai penyebab utama dari stagnansi pertumbuhan sektor asuransi, akan tetapi, estimasi awal menunjukkan bahwa hal tersebut bukan satu-satunya;
- Untuk mewujudkan ekosistem sektor asuransi yang inklusif dan robust, peran seluruh stakeholder serta faktor-faktor seperti pendapatan, urbanisasi, supply-chain, preferensi konsumen, & kepercayaan publik merupakan hal yang sangat penting, jika tidak yang terpenting.

Toward Stronger Financial Industry in Indonesia