fococlipping-20220104-191657

PUBLIKASI

Asuransi Syariah Part 2: An Underexplored Market

7 March 2023

|

Pada kajian IFG Progress sebelumnya terkait landscape asuransi syariah ditunjukkan bahwa perkembangan industri asuransi syariah mengalami perkembangan yang cukup terbatas baik secara global maupun domestik. Terutama di Indonesia, pengembangan industri asuransi syariah relatif masih jauh tertinggal dari negara-negara dengan mayoritas penduduk Muslim lainnya seiring dengan dukungan dari ekosistem sektor keuangan syariah yang belum solid. Terbatasnya perkembangan asuransi syairah di Indonesia ditunjukkan dari financial deepening yang sangat rendah, pertumbuhan penetrasi premi yang cenderung sangat terbatas, hingga kondisi pertumbuhan klaim yang tercatat lebih tinggi dibandingkan premi. Pada kajian asuransi syariah edisi kali ini akan membahas dan menganalisa terkait beberapa tantangan yang dihadapi industri asuransi syariah di Indonesia yang dikaji baik dari sisi demand maupun supply serta isu regulasi terutama pada kebijakan spin-off.

 

0001

7 March 2023

Asuransi Syariah Part 2: An Underexplored Market

Penulis :

Reza Yamora Siregar, Rosi Melati, Nada Serpina